Politik

Sorotan Pemilihan Kepala Daerah di Tangerang Selatan

Selain itu, pihaknya juga mencatat beberapa hal yang tak kalah penting. “Misalnya seleksi penyelenggara. Mekanisme rekruitmen condong politis yang melibatkan partai politik,” ungkap Aji.

Selain itu sosialisasi dan pendidikan politik juga penting. Lalu supporting system kelembagaan internal, hingga supporting system kelembagaan eksternal mulai dari pemerintah, lembaga, termasuk juga teman-teman awak media,” tuturnya lagi.

Melihat hal itu, terang Aji, pihaknya memiliki rekomendasi untuk menunjang pemilihan kepala daerah mendatang. “Pertama adanya penataan ulang desain jadwal Pilkada yang establish, prepare, predictable. Lalu desain kampanye yang efektif, efisien, dan substantif,” ujar Aji.

Kemudian, roadmap pendidikan pemilih, sesuai kondisi objektif pemilih. Sinkronisasi koordinasi KPU RI dan KPU di daerah mengenai regulasi, kebutuhan, dan kapasitas. Penguatan komunikasi, serta transparansi peningkatan teknologi,” pungkasnya.

Page: 1 2

Dion Prasetyo

Recent Posts

Langkah Pemkot Tangsel Atasi Cuaca Ekstrem di Serpong dan Ciputat

POSRAKYAT.ID - Wakil Wali Kota Tangsel, Pilar Saga Ichsan mengatakan, dalam rangka mengantisipasi longsor dan…

2 minggu ago

IMS Lawfirm Polisikan Tiktoker yang Sebar Video Soal Pengungkapan Bandar Sabu

POSRAKYAT.ID - Ade Kurniawan (47) yang menjadi saksi dalam penggeledahan dan penangkapan tersangka bandar sabu…

2 minggu ago

Tuding Bohong lewat Medsos, Saksi Penggerebekan Narkoba di Kedaung Tempuh Jalur Hukum

POSRAKYAT.ID  - Ade Kurniawan (47) yang menjadi saksi penggerebekan salah seorang bandar sabu di wilayah…

2 minggu ago

Dinas Perhubungan Kota Tangerang Ngaku Terima Tagihan Gelondongan dari TNG

POSRAKYAT.ID - Kepala Dinas Perhubungan Kota Tangerang, Achmad Suhaely menuturkan, pihaknya menerima tagihan dari Perseroda…

2 minggu ago

Akali Keterbatasan Lahan, Pemkot Tangsel Bangun Sekolah Empat Lantai

POSRAKYAT.ID - Wakil Wali Kota Tangsel, Pilar Saga Ichsan memastikan, seluruh sekolah negeri di bawah…

2 minggu ago

Pilar Saga Ungkap Soal Sampah Tangsel dan Penataan TPA Cipeucang

POSRAKYAT.ID -  Wakil Wali Kota Tangsel, Pilar Saga Ichsan mengaku, saat ini tengah fokus mengurusi…

2 minggu ago

This website uses cookies.