Bahan baku tersebut, nantinya akan didistribusikan guna mendukung perusahaan industri nasional khususnya industri alas kaki, dan kulit di Indonesia.
Kakanwil Bea Cukai Banten juga menegaskan, pihaknya terus memaksimalkan peranan Industrial Assistance, sebagai bentuk dukungan pengembangan usaha industri, khususnya industri berorientasi ekspor.
“Kami akan terus mendorong para pelaku bisnis dapat memanfaatkan fasilitas Pemeritah melalui Bea Cukai, guna mendukung pengembangan usahanya, khususnya yang berorientasi ekspor,” jelas Rahmat.
Selain untuk memenuhi kebutuhan industri di dalam negeri guna mendukung pembangunan nasional. Semakin berkembangnya usaha, dapat mendorong penyerapan tenaga kerja, dan meningkatkan peluang pendapatan negara melalui devisa hasil ekspor,” tambahnya.
Sejalan dengan pemberian fasilitas kepada para pelaku usaha di wilayahnya, Kanwil Bea Cukai Banten akan tetap melakukan evaluasi dan monitoring pemberian fasilitas.
Kegiatan monitoring dan evaluasi berkala, seiring dengan peningkatan pengawasan terhadap perusahaan-perusahaan tersebut. Agar penyalahgunaan fasilitas dapat diantisipasi sedini mungkin.
Page: 1 2
POSRAKYAT.ID - Kelompok kerja (Pokja) Wartawan DPRD Kota Tangerang Selatan, menghendaki agar para wakil rakyat…
POSRAKYAT.ID - Kepala Seksi Bidang Pengelolaan Barang Bukti dan Barang Rampasan pada Kejari Kabupaten Tangerang,…
POSRAKYAT.ID - Berdasarkan data dari Dinas Perhubungan Kota Tangerang, jumlah total penumpang yang sudah naik…
POSRAKYAT.ID - Bank Sampah Yes Narada yang terletak di Kelurahan Cipayung, Kecamatan Ciputat, telah berhasil…
POSRAKYAT.ID - Wakil Wali Kota Tangsel, Pilar Saga Ichsan mengatakan, dalam rangka mengantisipasi longsor dan…
POSRAKYAT.ID - Ade Kurniawan (47) yang menjadi saksi dalam penggeledahan dan penangkapan tersangka bandar sabu…
This website uses cookies.