Gaya Hidup

Bank Indonesia Siapkan 195 Triliun Untuk Penukaran Uang Baru

POSRAKYAT.ID – Direktur Eksekutif Departemen Pengelolaan Uang Bank Indonesia, Marlison Hakim menuturkan, pihaknya menyiapkan Rp195 triliun uang pecahan baru, untuk penukaran guna kebutuhan Lebaran.

Untuk itu, Bank Indonesia akan memulai penukaran uang baru tersebut mulai 27 Maret hingga 20 April 2023, di sejumlah titik.

“Tahun ini menyiapkan uang tunai untuk Ramadhan Idul Fitri sebesar Rp195 triliun,” kata Marlison, Senin 27 Maret 2023.

Hal itu meningkat 8,22 persen dibandingkan Ramadhan tahun lalu,” tambahnya, dikutip dari laman resminya.

Pihaknya bekerja sama dengan perbankan menyediakan layanan penukaran uang lebaran di 5.066 titik bank, di seluruh wilayah Indonesia.

Uang tunai sebanyak Rp195 triliun itu terdiri dari, nominal pecahan kecil uang lebaran yaitu, Rp1000, Rp2000, Rp5000, Rp10000, dan Rp20000.

Adapun lokasi layanan kas keliling tersebar di pasar, masjid hingga Rest Area sampai 20 April 2023 mendatang.

Page: 1 2

Ari Kristianto

Recent Posts

Hamka Handaru Enggak Ngebet di Bursa Ketua, Walkot Tangsel Ogah Intervensi

POSRAKYAT.ID – Hamka Handaru mengaku, tidak berambisi dalam bursa pemilihan Ketua KONI Kota Tangsel. Meski…

2 jam ago

SPAM Karian Ditunda, Perseroda PITS Ubah Rencana Bisnis

POSRAKYAT.ID - Direktur Utama Perseroda PITS, Tubagus Hendra Suherman membenarkan soal penundaan Sistem Penyediaan Air…

14 jam ago

Bukukan 2,6 Triliun di Triwulan Pertama, DPMPTSP Tangsel: PMDN Mendominasi

POSRAKYAT.ID - Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Tangsel, Maulana…

20 jam ago

Retribusi Kolam Renang Milik Dinas Olah Raga Tangsel Disorot BPK

POSRAKYAT.ID - BPK Provinsi Banten memyoroti soal tata kelola dua kolam renang milik Dinas Kepemudaan…

21 jam ago

Gagal Paham Jobdesk, Lurah Ciputat Edukasi RT dan RW

POSRAKYAT.ID - Lurah Ciputat, Iwan Pristiyasa mengaku, banyak pengurus setingkat RT dan RW di wilayahnya,…

2 hari ago

Catat! Jalan Haji Usman Ciputat Diberlakukan Satu Arah

POSRAKYAT.ID - Kepala Bidang Lalu Lintas pada Dinas Perhubungan Kota Tangsel, Martha Lena mengatakan, Jalan…

2 hari ago

This website uses cookies.