Birokrasi

Tahun 2023, 280 Warga Tangsel Tak Lagi Miskin

POSRAKYAT.ID – Sekretaris Dinas Sosial (Dinsos) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Heli Slamet menyatakan, di tahun 2023 sedikitnya 280 orang tak lagi masuk garis kemiskinan.

Meski, kata Heli, penurunan angka kemiskinan itu belum optimal dilakukan oleh Pemerintah Kota (Pemkot).

“Kami sudah berupaya dengan intervensi program diantaranya adalah bantuan langsung tunai untuk warga Tangsel yang miskin,” kata Heli, ditulis 16 Januari 2023.

Tetapi tentunya nanti terkait dengan persentase penurunan kenapa kecil ini kami nanti akan berkoordinasi dan akan menjadi evaluasi,” katanya lagi.

Heli mengungkapkan, selama ini Dinsos Kota Tangsel telah menjalankan beberapa program sebagai upaya menekan angka kemiskinan di Kota Tangsel.

“Kita kan sudah intervensi tetapi kok masih kurang, nah itu nanti kita akan evaluasi menyeluruh,” tuturnya.

“Urusan kemiskinan memang masuk Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS), tetapi dalam konteks penanganannya, ada beberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD),” lanjutnya.

Page: 1 2

Idris Ibrahim

Recent Posts

Sisir Wilayah Kabupaten Tangerang, Bea Cukai Banten Gencarkan Taat BKC

POSRAKYAT.ID- Kantor Wilayah (Kanwil) Bea Cukai Provinsi Banten menggelar Operasi Gurita di wilayah pengawasannya, pada…

4 hari ago

Perumdam TKR Beri Sambungan Air Bersih Bagi Warga di TPA Jatiwaringin

POSRAKYAT.ID – Guna memenuhi kebutuhan air bersih bagi warga di sekitar TPA Jatiwaringin, Perumdam Tirta…

6 hari ago

Pokja Wartawan DPRD Minta Legislator Tangerang Selatan Lebih Transparan

POSRAKYAT.ID  - Kelompok kerja (Pokja) Wartawan DPRD Kota Tangerang Selatan, menghendaki agar para wakil rakyat…

2 minggu ago

Kejari Kabupaten Tangerang Musnahkan Barang Ilegal

POSRAKYAT.ID - Kepala Seksi Bidang Pengelolaan Barang Bukti dan Barang Rampasan pada Kejari Kabupaten Tangerang,…

2 minggu ago

Si Benteng Hasilkan 36 Juta Per Bulan? DPRD Desak Transparansi Anggaran

POSRAKYAT.ID - Berdasarkan data dari Dinas Perhubungan Kota Tangerang, jumlah total penumpang yang sudah naik…

2 minggu ago

Bank Sampah di Cipayung Jadi Contoh Solusi Penanganan Sampah

POSRAKYAT.ID - Bank Sampah Yes Narada yang terletak di Kelurahan Cipayung, Kecamatan Ciputat, telah berhasil…

2 minggu ago

This website uses cookies.