Birokrasi

Komitmen Berantas ‘Gurita’ Tindak Pidana Perdagangan Orang

POSRAKYAT.ID – Kepala Bidang Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Irma Safitri menyebut, perlu komitmen bersama dalam memberantas ‘gurita’ tindak pidana perdagangan orang (TPPO).

“Kalau bicara TPPO, harus bareng-bareng, karena sudah tingkat nasional. Presiden harus memikirkan aturan-aturannya. Kita di bawah akan mengikuti aturan-aturan itu,” kata Irma, Selasa 10 Januari 2023.

Dinas Pemberdayaan Perempuan, Pelindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB), sambung Irma, sering kali melakukan sosialisasi dan pencegahan bersama lintas lembaga.

Namun, imbuhnya, perlu ketegasan dan tanggung jawab bersama dalam pemberantasan dan pencegahan TPPO di Kota Tangsel.

“Ditambah lagi, karena (TPPO) kaitannya dengan uang yang berputar, tidak bisa ditutupi pasti ada bekingan-bekingan di belakangnya. Siapa yang bisa tau, kepolisian yang paling tahu itu,” tegas Irma.

Sebenernya sudah pada tau, tapi masalahnya kita mau komitmen memberantas ngga? Kuncinya mau berantas atau ngga. Kan kita semua udah tau, kantong-kantong mana aja yang ada TPPO nya. Wartawan juga pasti tau,” sambung Irma.

Page: 1 2

Ari Kristianto

Recent Posts

Sisir Wilayah Kabupaten Tangerang, Bea Cukai Banten Gencarkan Taat BKC

POSRAKYAT.ID- Kantor Wilayah (Kanwil) Bea Cukai Provinsi Banten menggelar Operasi Gurita di wilayah pengawasannya, pada…

4 hari ago

Perumdam TKR Beri Sambungan Air Bersih Bagi Warga di TPA Jatiwaringin

POSRAKYAT.ID – Guna memenuhi kebutuhan air bersih bagi warga di sekitar TPA Jatiwaringin, Perumdam Tirta…

6 hari ago

Pokja Wartawan DPRD Minta Legislator Tangerang Selatan Lebih Transparan

POSRAKYAT.ID  - Kelompok kerja (Pokja) Wartawan DPRD Kota Tangerang Selatan, menghendaki agar para wakil rakyat…

2 minggu ago

Kejari Kabupaten Tangerang Musnahkan Barang Ilegal

POSRAKYAT.ID - Kepala Seksi Bidang Pengelolaan Barang Bukti dan Barang Rampasan pada Kejari Kabupaten Tangerang,…

2 minggu ago

Si Benteng Hasilkan 36 Juta Per Bulan? DPRD Desak Transparansi Anggaran

POSRAKYAT.ID - Berdasarkan data dari Dinas Perhubungan Kota Tangerang, jumlah total penumpang yang sudah naik…

2 minggu ago

Bank Sampah di Cipayung Jadi Contoh Solusi Penanganan Sampah

POSRAKYAT.ID - Bank Sampah Yes Narada yang terletak di Kelurahan Cipayung, Kecamatan Ciputat, telah berhasil…

2 minggu ago

This website uses cookies.