Birokrasi

14 Tahun, PSI Singgung Kemiskinan dan Pembangunan SDM

“Pemkot harusnya mengambil langkah inisiatif, kebijakan. Bukan hanya saja memberikan bantuan ekonomi, tapi juga membuka lapangan pekerjaan yang lebih tepat sasaran,” tegasnya.

Kita ciptakan ekosistem usaha yang baik lah di Tangsel. Misalnya dengan keringanan pajak, perizinan dipermudah, sehingga terjadi perputaran ekonomi. Dengan perputaran ekonomi yang didorong, maka pemerataan pembangunan terjadi, kemiskinan berkurang,” sambung Bro Aa.

Selain fokus menciptakan ekosistem usaha yang baik,Pemkot juga harus melek terhadap peluang-peluang pada pengusaha-pengusaha pemula.

Hal itu bisa dilakukan dengan regulasi-regulasi kemudahan berinvestasi dan berusaha di Tangsel.

“Soal kemiskinan erat dengan lapangan pekerjaan. Kita harus lebih banyak mempermudah izin-izin usaha, berbagai jenis izin. Supaya, pengusaha pemula bisa memulai usahanya lebih baik di Tangsel,” papar Bro Aa.

Pemkot Tangsel bisa kasih insentif, keringanan-keringanan, baik dalam pengurusan perizinan, izin lokasi atau pun insentif keringanan pajak daerah, itu yang bisa dipermudah,” terangnya lagi.

Page: 1 2 3

Ari Kristianto

Recent Posts

Langkah Pemkot Tangsel Atasi Cuaca Ekstrem di Serpong dan Ciputat

POSRAKYAT.ID - Wakil Wali Kota Tangsel, Pilar Saga Ichsan mengatakan, dalam rangka mengantisipasi longsor dan…

3 minggu ago

IMS Lawfirm Polisikan Tiktoker yang Sebar Video Soal Pengungkapan Bandar Sabu

POSRAKYAT.ID - Ade Kurniawan (47) yang menjadi saksi dalam penggeledahan dan penangkapan tersangka bandar sabu…

3 minggu ago

Tuding Bohong lewat Medsos, Saksi Penggerebekan Narkoba di Kedaung Tempuh Jalur Hukum

POSRAKYAT.ID  - Ade Kurniawan (47) yang menjadi saksi penggerebekan salah seorang bandar sabu di wilayah…

3 minggu ago

Dinas Perhubungan Kota Tangerang Ngaku Terima Tagihan Gelondongan dari TNG

POSRAKYAT.ID - Kepala Dinas Perhubungan Kota Tangerang, Achmad Suhaely menuturkan, pihaknya menerima tagihan dari Perseroda…

3 minggu ago

Akali Keterbatasan Lahan, Pemkot Tangsel Bangun Sekolah Empat Lantai

POSRAKYAT.ID - Wakil Wali Kota Tangsel, Pilar Saga Ichsan memastikan, seluruh sekolah negeri di bawah…

3 minggu ago

Pilar Saga Ungkap Soal Sampah Tangsel dan Penataan TPA Cipeucang

POSRAKYAT.ID -  Wakil Wali Kota Tangsel, Pilar Saga Ichsan mengaku, saat ini tengah fokus mengurusi…

3 minggu ago

This website uses cookies.