Rusdi menyatakan, akan ada pengumuman terkait komposisi alat kelengkapan dewan, mulai dari fraksi, komisi, dan lainnya.
Pengumuman tersebut, sambungnya, bersamaan dengan pelantikan pimpinan dewan. “Kalau AKD, ada beberapa fraksi yang belum menyerahkan,” ungkap Rusdi.
Karena tadi ada perubahan komposisi pimpinan fraksi dari PDI Perjuangan. Golkar juga baru akan menyerahkan,” tandasnya.