Kamis, Juli 3, 2025

Persatuan Jurnalis: Segera Tangkap dan Hukum Oknum Kolektor

“Ya ini mobil udah lunas, kok tiba-tiba ada 10 orang dari pihak leasing mengambil paksa mobil saya,” kata Jicris, Selasa 13 Juni 2023.

Mobil Innova warna hitam bernopol B 1831 CMU itu, jelas Jicris, yang sudah lunas dengan nilai Rp165 juta, tertanggal 24 Desember 2021.

Pasca kejadian itu, Jicris membuat laporan ke pihak kepolisian.

“LP dengan nomor TBL/B/1160/VI/2023/Polres Tangerang Selatan/Polda Metro Jaya,” jelasnya.

Baca Juga :  Polisi Tetapkan Tersangka Pembunuhan Santri di Ponpes Daar El Qolam
Iklan - Scroll kebawah untuk melanjutkanspot_img
RELATED ARTICLES

Populer