Sementara itu, Anggota DPRD Provinsi Banten Ahmad Fauzi mengaku mengapresiasi program yang digagas oleh PT IKPP Tbk tersebut.
Fauzi menegaskan, dalam mendukung pembinaan tata lingkungan hidup yang baik dan sehat, peran pemerintah sangat diperlukan.
Selain itu, masyarakat harus turut terlibat dan serius, dalam membina lingkungan hidup, di wilayahnya masing-masing.
“Pemerintah harus juga terlibat dan masyarakat secara individu secara kelompok juga terlibat untuk menjaga lingkungan masing masing supaya ini bisa terjaga,” tegas Politisi PKB itu.
“Bisa terjaga kemudian juga lingkungannya juga bisa bener bener bisa diantisipasi terkait banjir terkait perubahan iklim bisa tertangani,” lanjut Fauzi.
Partisipasi masyarakat terkait masalah lingkungan ini, ucap Fauzi, termasuk adanya pengolahan sampah, kemudian masalah resapan air, harus dioptimalkan.
“Masyarakat harus berperan aktif. (Jika tidak) Saya kira program lingkungan tidak akan bisa berjalan dengan optimal,” tutupnya.
Page: 1 2
POSRAKYAT.ID - Wakil Wali Kota Tangsel, Pilar Saga Ichsan mengatakan, dalam rangka mengantisipasi longsor dan…
POSRAKYAT.ID - Ade Kurniawan (47) yang menjadi saksi dalam penggeledahan dan penangkapan tersangka bandar sabu…
POSRAKYAT.ID - Ade Kurniawan (47) yang menjadi saksi penggerebekan salah seorang bandar sabu di wilayah…
POSRAKYAT.ID - Kepala Dinas Perhubungan Kota Tangerang, Achmad Suhaely menuturkan, pihaknya menerima tagihan dari Perseroda…
POSRAKYAT.ID - Wakil Wali Kota Tangsel, Pilar Saga Ichsan memastikan, seluruh sekolah negeri di bawah…
POSRAKYAT.ID - Wakil Wali Kota Tangsel, Pilar Saga Ichsan mengaku, saat ini tengah fokus mengurusi…
This website uses cookies.