Birokrasi

Jaga Stabilitas Harga, Disperindag Tangsel Akui Rutin Lakukan Operasi Pasar

POSRAKYAT.ID – Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Heru Agus Santoso mengaku, rutin melakukan operasi pasar, guna menjaga stabilitas harga.

“Kalau untuk menjaga stabilisasi harga kita ada dua. Yang pertama kita melakukan operasi pasar, sudah kita lakukan. Operasi pasar kita lakukan setiap seminggu tiga kali. Rutin operasi pasar reguler,” kata Heru, ditulis Rabu 7 Desember 2022.

Heru menyatakan, menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023 ini, beberapa bahan pokok mulai merangkak naik. Namun, guna mengantisipasi daya beli masyarakat, pihaknya menggelar bazar, selain upaya operasi pasar secara rutin.

“Kalau untuk harga yang mulai naik memang secara regional maupun nasional barang-barangnya memang sekarang kayaknya sedang lagi naik, apalagi menjelang Nataru,” ujar Heru.

Page: 1 2 3

Ari Kristianto

Recent Posts

Sisir Wilayah Kabupaten Tangerang, Bea Cukai Banten Gencarkan Taat BKC

POSRAKYAT.ID- Kantor Wilayah (Kanwil) Bea Cukai Provinsi Banten menggelar Operasi Gurita di wilayah pengawasannya, pada…

4 hari ago

Perumdam TKR Beri Sambungan Air Bersih Bagi Warga di TPA Jatiwaringin

POSRAKYAT.ID – Guna memenuhi kebutuhan air bersih bagi warga di sekitar TPA Jatiwaringin, Perumdam Tirta…

6 hari ago

Pokja Wartawan DPRD Minta Legislator Tangerang Selatan Lebih Transparan

POSRAKYAT.ID  - Kelompok kerja (Pokja) Wartawan DPRD Kota Tangerang Selatan, menghendaki agar para wakil rakyat…

2 minggu ago

Kejari Kabupaten Tangerang Musnahkan Barang Ilegal

POSRAKYAT.ID - Kepala Seksi Bidang Pengelolaan Barang Bukti dan Barang Rampasan pada Kejari Kabupaten Tangerang,…

2 minggu ago

Si Benteng Hasilkan 36 Juta Per Bulan? DPRD Desak Transparansi Anggaran

POSRAKYAT.ID - Berdasarkan data dari Dinas Perhubungan Kota Tangerang, jumlah total penumpang yang sudah naik…

2 minggu ago

Bank Sampah di Cipayung Jadi Contoh Solusi Penanganan Sampah

POSRAKYAT.ID - Bank Sampah Yes Narada yang terletak di Kelurahan Cipayung, Kecamatan Ciputat, telah berhasil…

2 minggu ago

This website uses cookies.