Rakyat Bicara

Beri Pelayanan Prima, Dolphin Industry Apresiasi Bea Cukai Banten

POSRAKYAT.ID – PT. Dolphin Food and Beverages Industry, memberikan penghargaan kepada Bea Cukai Banten, atas kinerja pelayanan yang prima.

Plh. Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Bea Cukai Banten, Broto Setia Pribadi, menerima langsung penghargaan dan apresiasi tersebut, Jumat 20 Juni 2025 lalu.

Apresiasi PT. Dolphin Industry itu, sebagai bentuk penghargaan atas bimbingan serta
kepercayaan dan dukungan dari Bea Cukai Banten, dalam pemberian fasilitas kepabeanan.

Manager Accounting and Taxes PT. Dolphin Food and Beverages Industry, Andres
mengucapkan terimakasih kepada Bea Cukai Banten, khususnya atas layanan selama ini.

“Kami percaya, fasilitas dari Bea Cukai Banten, dapat memperkokoh sinergi antara perusahaan dan Bea Cukai Banten. Khususnya dalam menciptakan iklim usaha yang kondusif, transparan, dan sesuai dengan ketentuan kepabeanan yang berlaku,” ujar Andres.

PT. Dolphin Food and Beverages Industry merupakan perusahaan yang bergerak di sektor industri makanan.

Perusahaan tersebut, berlokasi di Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten, sehingga berada di bawah pengawasan KPPBC TMP A Tangerang.

Adapun fasilitas yang diterima oleh perusahaan tersebut adalah Fasilitas Kemudahan Impor Tujuan Ekspor (KITE).

Pembebasan melalui fasilitas itu, perusahaan dapat mengimpor bahan baku tanpa bea masuk serta bebas dari PPN dan PPnBM. Dengan syarat, pengolahan, perakitan, dan pemasangan bahan baku tersebut, untuk tujuan ekspor.

Page: 1 2

Ari Kristianto

Recent Posts

Kolaborasi Kejaksaan Tinggi, Bea Cukai Banten Gelar FGD Asset Tracing

POSRAKYAT.ID – Berkolaborasi bersama Kejaksaan Tinggi, Kanwil Bea Cukai Banten mengadakan Focus Grup Discussion (FGD)…

30 menit ago

Dinas Pendidikan Tangsel Minta Sekolah Swasta Tak ‘Todong’ Siswa

POSRAKYAT.ID - Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Tangsel, Deden Deni meminta, agar sekolah-sekolah swasta…

14 jam ago

Dorong Kinerja Ekspor, Bea Cukai Fasilitasi Kawasan Berikat Baru

POSRAKYAT.ID - Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) melalui Kantor Wilayah Provinsi Banten, kembali menunjukkan…

16 jam ago

Customs Visit Customers, Bea Cukai Banten Perkuat Asistensi Industri Berorientasi Ekspor

POSRAKYAT.ID – Kepala Bidang Fasilitas Kepabeanan dan Cukai, Broto Setia Pribadi menyampaikan, program Customs Visit…

17 jam ago

Rangkaian Festival Al-Azhom, Dispora Kota Tangerang: Jalan Sarungan, Penguat Ukhuwah Islamiyah

POSRAKYAT.ID - Kepala Dinas Pemuda dan Olah Raga Kota Tangerang, Kaonang menyatakan, Jalan Sarungan yang…

17 jam ago

Cambridge Enhanced, Binus School Serpong Dorong Kreativitas dan Penguasaan Teknologi

POSRAKYAT.ID – Guna menjawab perkembangan pendidikan saat ini, Binus School Serpong mencetuskan program Cambridge Enhanced,…

21 jam ago

This website uses cookies.